Memasukkan HTML/Script Ke Posting Blog

Published by Avl under on 08.27
Bagi Blogger pemula pasti kebingungan waktu masukin kode HTML/script ke postingan blog , karena script HTML tidak akan bisa tampil di postingan dan terkadang muncul pesan "error".

Aku juga bingung waktu pertama kali masukin script HTML ke postingan blog, pasalnya selalu muncul "error". Untunglah Si Mbah Google ini banyak ilmunya , ternyata caranya cukup mudah yaitu dengan cara Konversi Online .

Caranya sebagai berikut :

1. Kunjungi Encode Decode HTML Converter http://centricle.com/tools/html-entities/

Perhatikan Screenshoot di bawah ini :















2. Masukkan Script kedalam box

3. Lalu Encode

4. Setelah itu muncul script yang telah di Encode .

Sebenarnya di Encode HTML/Script hanyalah mengubah simbol < menjadi &lt; , dan simbol > menjadi &gt; .

0 komentar:

Posting Komentar